Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern Remaja Terbaru

Mudation.com – Bertahun – tahun mengenakan hijab segi empat dengan gaya yang konvensional, apa tidak jenuh? Ingin sesuatu yang baru namun tetap mengenakan hijab segi empat? Kali ini kita akan bahas Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern dengan gaya remaja terbaru.

Pada kesempatan kali ini, kita akan mengulas cara pakai hijab segi empat modern untuk remaja masa kini. Meskipun tetap mengenakan hijab segi empat namun bukan berarti kita tidak bisa berkreasi dengan hijab fenomenal yang satu ini.

Read More

Beraneka style, kreasi, cara pakai hijab segi empat modern untuk muslimah ini memang didesain sedemikian rupa untuk dapat selalu dikenakan sebagai penutup mahkota kepalanya agar terhindar dari sengatan terik matahari dengan berbagai model yang bisa digunakan untuk setiap aktifitas sehari – harinya meski dalam moment yang berbeda. Sehingga perempuan muslim tanah air ini akan dapa istiqomah dalam berkerudung.  Kreasi hijab banyak diciptakan para hijabers untuk menunjang aktifitasnya sehari-hari, kebanyakan dari mereka menciptakan kreasi hijab dengan style yang dapat dikenakan dalam berbagai kesempatan.

Penasaan dengan cara pakai hijab segi empat modern yang akan kita ulas pada kali ini ? Langsung saja kita simak tutorialnya berikut ini :

 

Cara pakai hijab segi empat modern
Cara pakai hijab segi empat modern
  1. Letakkan hijab tidak sama panjang dan sematkan peniti atau jarum pentul pada bagian yang pendek.
  2. Lalu buatkan lipatan kecil seperti pada gambar.
  3. Ambil ujung yang panjang.
  4. Lalu sematkan peniti dan jarum pentul di bagian bahu

 

Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern
Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern
  1. Letakkan hijab tidak sama panjang lalu sematkan peniti atau jarum pentul dibawah dagu.
  2. Buat 2 lipatan pada hijab bagian atas seperti yang terlihat pada gmbar
  3. Sematkanpeniti atau jarum pentul lagi dibawah dagu agar lipatan/tumpukkan tadi rapih.
  4. Kenakan aksesoris headpiece/headband untuk mempercantik tampilan hijabmu
  5. Ambil sisi yang panjang dan bawa ke atas kepala, lalu sematkan dengan peniti atau jarum pentul.

 

Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern
Cara Pakai Hijab Segi Empat Modern
  1. Lipat hijab menjadi segitiga dan pakai sama panjang antara sisi kanan dan kiri.
  2. Ambil salah satu sisi ke atas seperti yang terlihat pada gambar
  3. Sematkan dengan peniti atau jarum pentul
  4. Ambil bagian sisi yang panjang, bawa ke atas ke arah yang berlawanan.
  5. Buat lipatan hingga menjadi beberapa lapisan seperti yang terlihat pada gambar
  6. Sematkan dengan peniti atau jarum pentul
  7. Jangan lupa untuk menyematkan jarum pentul diantara lapisan agar hijab yang dikenakan tidak bergeser dari tempatnya

Bagi semua wanita muslim menggunakan sebuah hijab merupakan suatu kewajiban karena berhijab merupakan hal utama dalam menutup aurat wanita. Jika busana hijab dahulunya dianggap tidak modern terutama bagi muslimah remaja, saat ini anggapan tersebut justru berbanding terbalik. Memakai kerudung dapat menambah rasa percaya diri yang kian tinggi dan dapat menambah style penampilan yang kian menarik. Hal ini dikarenkan sebuah hijab dapat dikreasikan dengan berbagai macam gaya dan bentuk sesuai dengan keinginan kita. Bagi kaum wanita penampilan merupakan suatu hal yang begitu diprioritaskan yang juga telah menjadi suatu keharusan. Dengan memakai cara pakai hijab segi empat modern diatas tentunya akan menjadikan pemakainya nampak cantik dan anggun.

Terimakasih atas kunjungannya, jangan lupa untuk membaca artikel sebelumnya tentang Cara Memakai Hijab Style Modern Simple Terbaru yang perlu juga kamu ketahui. Ditunggu kunjungan selanjutya karena kami selalu update artikel setiap hari yang bermanfaat untuk kamu baca secara rutin.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *