Cara Mengobati Penyakit Katarak Secara Alami

Mudation.com – Pada fase usia lanjut, banyak masalah yang terjadi yang menimpa kesehatan tubuh, seperti resiko mudah terserang osteoporosis, hingga masalah yang terjadi pada bagian mata, seperti katarak. Katarak ini sendiri, memang kerap diderita oleh para lansia, yang memang merupakan masalah mata yang bisa menyebabkan kebutaan atau cacat dalam penglihatan secara permanen. Biasanya dalam mengobati katarak ini sendiri, bisa dilakukan dengan menempuh jalur operasi pada bagian mata.

Cara Mengobati Penyakit Katarak Secara Alami
Ilustrasi

Penderita katarak ini sendiri, biasanya akan mengeluh mata yang dimilikinya mengalami kekeruhan dalam penglihatan, dan juga pandangan akan terlihat remang dan tidak mampu terpantul dengan baik. Selain operasi, mengatasi katarak secara alami, juga bisa coba anda lakukan sebagai salah satu cara lain yang bisa membantu mempermudah proses penyembuhan dari penyakit katarak ini sendiri. Dan berikut adalah beberapa cara alami dalam mengobati penyakit katarak yang bisa anda coba lakukan.

Cara Mengobati Penyakit Katarak Secara Alami

1. Mengkonsumsi kuning telur
Kuning telur merupakan salah satu bahan makanan yang kaya akan kandungan kolin dan juga kandungan zeaxathin yang mampu menghilangkan kabut pada bagian lensa mata anda. Selain itu, mengkonsumsi kuning telur semenjak dini, juga sangat baik untuk mencegah resiko terkena katarak sejak dini. Anda bisa memasukan kuning telur sebagai salah satu menu makanan sehari – hari.

2. Minum jus wortel
Kandungan wortel yang kaya akan vitamin A, memang sangat baik untuk menjaga kesehatan tubuh, dan juga berperan baik dalam kesehatan mata anda. Anda bisa mencoba untuk mengkonsumsi jus wortel secara rutin, dan selain kaya akan kandungan vitamin A, wortel juga kaya akan kandungan betakaroten yang bermanfaat untuk membantu katarak yang ada dalam mata bisa menipis secara alami.

3. Mengkonsumsi kacang almond
Kacang almond merupakan salah satu bahan makanan yang kaya akan kandungan zat bergizi yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh anda. Didalam kacang almond, terkandung vitamin E yang tinggi dan juga antioksidant alami yang mana mampu menjaga lapisan makula menjadi lebih sehat. Kacang almond yang anda konsumsi secara rutin, akan membantu mengurangi kondisi mata yang terkena katarak menjadi semakin memburuk.

4. Mengkonsumsi pepaya
Selain wortel, salah satu jenis buah yang kaya akan vitamin A adalah buah pepaya, yang merupakan buah yang juga berkhasiat mengurangi dan mencegah penumpukan protein yang bisa mengatasi mata katarak. Karena protein yang berlebih dalam tubuh akan memicu terjadinya penumpukan kabut dalam mata. Selain itu buah pepaya juga baik untuk menjaga kesehatan tubuh dan juga pencernaan.

5. Teh hijau
Minuman herbal yang kaya akan manfaat ini, merupakan salah satu bahan alami yang juga baik untuk menjaga kesehatan mata anda. Teh hijau kaya akan kandungan katekin serta polifenol yang mampu menjaga dan meningkatkan kesehatan mata anda. Kandungan antioksidant yang tinggi dalam teh hijau ini, akan membantu mengatasi kabut yang ada dalam mata penyebab katarak. Selain itu, teh hijau juga sangat bermanfaat membantu mengatasi radikal bebas.

Itulah beberapa cara alami dalam mengobati penyakit katarak secara alami yang bisa anda coba lakukan. Selain itu, mengurangi konsumsi makanan yang manis dan banyak mengandung gula, juga sangat bermanfaat untuk mengurangi resiko katarak pada mata anda.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *